1. Buka
Progam AutoCad terlebih dahulu
2. Atur
Format > Unit
3.
Buat
Lingkaran dengan 1 diameter dan 2 Radius dengan Ukuran Diameter 60, Radius 40
dan 50
4.
Buat
Lingkaran lain dengan Diameter 30 dan Radius 30, dengan jarak Antar Lingkaran
200
5.
Buat
garis Antar Lingkaran, kemudian copy dan paste garis tersebut dan taruh di
sebelah garis pertama dengan jarak 10
6.
Buat
2 garis lagi dengan Icon Mirror, klik icon mirror kemudian klik garis yang akan
di mirror, kemudian klik garis tengah yakni tengah-tengah 2 lingkaran tersebut
7.
Hapus
Garis yang tidak perlu dengan menggunakan TRIM, Blok semua gambar kemudian klik
Icon Trim, Klik garis yang tidak diperlukan
8.
Buat
lengkungan Agar garis tidak lancip dengan icon Fillet, Klik icon Fillet
kemudian Klik Huruf R Kemudian Ketik angka 10, dan klik garis yang akan dibuat
lengkung
9.
Atur
sampai Jadi seperti ini
10. Tambahkan Ukuran ukuran
{ 2 comments... read them below or add one }
wih, manteb blognya bagussssss, guuuddddddddd pokoknya
Terima Kasih pak atas komentarnya. . :D
Post a Comment